Simak Jejak Pendidikan 12 Tokoh Sumpah Pemuda

Penulis: Sonny Unggara , Ilustrasi: Jurnalis
Sabtu 28 Oktober 2023 14:45 WIB
Riwayat pendidikan para tokoh di balik hadirnya Sumpah Pemuda menarik untuk diketahui para pemuda masa kini. Sumpah Pemuda jadi salah satu momen dimana pemuda sangat berpengaruh dalam menyatukan Nusantara menjadi bangsa Indonesia.
 
Baca juga: Alasan Palestina Tidak Ada di Google Maps
 
Di balik terlaksananya Kongres Pemuda I dan II hingga muncul Ikrar Sumpah Pemuda di dalamnya, tidak lepas dari peran para pemuda yang intelek dan sadar akan bangsa Indonesia yang semula masih terbatas berkumpul sesama suku sebenarnya harus bersatu.
 
Baca juga: Daftar Produk Israel di Indonesia yang Diboikot Dunia
 
Para pemuda di balik lahirnya Sumpah Pemuda ini mengenyam pendidikan di zaman kolonial Belanda. Sulitnya akses pendidikan pada zaman itu tidak melunturkan semangat mereka dalam menuntut ilmu.
Selengkapnya lihat di infografis.