KRL Semakin Ngebut Mulai 1 November, Bogor-Jakarta Kota Jadi 85 Menit

Penulis: Adhi Axzioma , Ilustrasi: Jurnalis
Rabu 01 November 2023 13:33 WIB
Baca juga: Jenis dan Karakteristik Baterai Mobil Listrik

Dengan penambahan kecepatan maksimal perjalanan Commuter Line ini, KAI Commuter juga mengimbau kepada seluruh masyarakat yang akan melintas di perlintasan sebidang pada lintas Bogor – Manggarai untuk menjaga keselamatan saat melintas.

Baca juga: Turun, Ini Harga Terbaru BBM Non Subsidi Pertamina per 1 November 2023

Pengemudi kendaraan yang akan melintas diperlintasan sebidang wajib berhenti ketika sinyal sudah berbunyi, palang pintu kereta api sudah mulai di tutup dan atau ada isyarat lain utuk mendahulukan perjalanan kereta api.

Selengkapnya simak dalam Infografis.