3 Alasan Firaun Berhenti Mendirikan Piramida

Penulis: Uci Alrasyid , Ilustrasi: Jurnalis
Jum'at 11 November 2022 13:26 WIB
Alasan terbesar kenapa Firaun berhenti mendirikan piramida menarik untuk diulas. Firaun Mesir membangun piramida antara zaman Raja Djoser yakni 2630 hingga 2611 masehi. Dalam hal ini membangun piramida bertingkat di Saqqara, hingga zaman Raja Ahmose I memerintah 1550 hingga 1525 SM.
 
Baca Juga: Sejarah Penemuan Jam Tangan
 
Sedangkan membangun piramida kerajaan terakhir yang diketahui di Mesir di Abydos.Namun, setelah itu pembangunan piramida tidak dilanjutkan kembali.
 
Baca Juga: Sejarah Hari Buruh di Indonesia
 
Padahal,Piramida merupakan lambang ikonik menampilkan kekuatan, kekayaan, dan kepercayaan para firaun. Tidak sepenuhnya jelas mengapa firaun berhenti membangun piramida kerajaan. Namun berbagai teori yang hampir mendekati alasan Firaun memberhentikan piramida, berikut rinciannya.
 
Simak selengkapnya di Infografis.