5 Wabah Penyakit Menular Intai Warga Gaza Selama Perang Terjadi

Penulis: Ahmad Dani Faisal , Ilustrasi: Jurnalis
Selasa 14 November 2023 10:29 WIB
Serangan Israel ke palestina yang tiada henti berdampak pada penyebaran wabah penyakit di daerah Gaza. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) melaporkan penyakit menular yang muncul seperti diare dan cacar air.
 
Baca juga: Majelis Ulama Indonesia Larang Konsumsi Produk Pendukung Israel
 
Hal ini lantaran air bersih dan sanitasi lingkungan yang tidak layak. Selain itu, pengeboman yang terus-menerus yang menggunakan bahan berbahaya dapat menyebabkan saluran pernapasan hingga iritasi terhadap kulit.
 
Baca juga: Daftar Produk Teknologi Israel yang Diboikot Dunia
 
Untuk mengetahui lebih lanjut, berdasarkan data dari WHO, ini lima penyakit menular yang merajalela di Gaza sejak serangan Israel ke Palestina dimulai pada pertengahan Oktober 2023.
 
 
 
Selengkapnya simak dalam Infografis.